Aplikasi Kwitansi Sederhana dengan Excel 2016
Pembuatan Kwitansi merupakan salah satu rutinitas wajib dalam dunia pendidikan. Pembuatan Kwitansi dalam jumlah banyak secara manual tentunya akan membutuhkan tenaga dan proses yang ekstra sehingga terbilang merepotkan dan membuang waktu.
Untuk membantu Bapak/Ibu Guru dalam pembuatan Kwitansi di Sekolah, terutama bagi operator sekolah yang selalu diharuskan membuat kwitansi untuk lampiran pertanggung jawaban dana BOS dan dana pengeluaran sekolah, pada postingan kali ini kami bagikan Aplikasi Kwitansi Sederhana dengan Excel terbaru .
Aplikasi Kwitansi Sederhana dengan menggunakan Microsoft Excel berikut ini merupakan aplikasi yang kami sajikan untuk membantu meringankan tugas Bapak/Ibu Guru dalam pembuatan kwitansi dengan mudah menggunakan Program Microsoft Excel.
Aplikasi Kwitansi Excel ini dibuat oleh Ibu Nurhayati Mualif yang dibagikan secara gratis dalam situsnya www.arsip-operator.blogspot.co.id. Berikut beberapa tampilan dari Aplikasi Kwitansi Sederhana dengan Excel yang dapat Bapak/Ibu unduh secara gratis.
Demikianlah postinga kali ini mengenai Aplikasi Kwitansi Sederhana dengan Excel untuk membantu memudahkan pembuatan Kwitansi sebagai bukti fisik dalam pengeluaran dana dan anggaran Sekolah. Jika berkenan silahkan dishare agar dapat dimanfaatkan juga oleh rekan guru lainnya. Semoga bermanfaat, salam pendidikan.
This comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDelete